Posts

Showing posts from April, 2012

GRUP & ORGANISASI SOSIAL

Image
KELOMPOK DAN ORGANISASI SOSIAL (Laporan Sosiologi Pertanian) Oleh :    Nia Yuliyanti   (1114141054) JURUSAN PETERNAKAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERITAS LAMPUNG 2012 BAB 1 ISI A.     Pengertian Kelompok Sosial Kelompok sosial merupakan himpunan manusia yang hidup bersama dalam suatu perikatan sosial dan kultural, berikut ini adalah pendapat beberapa ahli mengenai kelompok sosial. Ø   Sherif Musharif Kelompok sosial adalah merupakan suatu kesatuan sosial yang terdiri atas dua kelompok atau individu yang telah mengadakan interaksi sosial dengan intensif, terdapat pembagian tugas, struktur dan norma norma tertentu yang khas bagi kesatuan sosial tersebut. Ø   Menurut Sorjono Soekanto Kelompok sosial adalah himpunan atau kesatuan-kesatuan yang hidup bersama karena adanya hubungan di antara mereka secara timbal balik dan saling mempengaruhi. Ø     Menurut Hendro Puspito Kelompok sosial adalah suatu kumpulan nyata, teratu